Image Hosted by ImageShack.us

Cari di blog ini

by Andy Rudhito Yogyakarta

Artikel: POTENSI PROGRAM MAPLE UNTUK MENDUKUNG PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI PERGURUAN TINGGI


M. Andy Rudhito
Program Studi Pendidikan Matematika
JPMIPA FKIP Universitas Sanata Dharma Yogyakarta
e-mail:rudhito@webmail.usd.ac.id

ABSTRAK
Artikel ini membahas potensi program Maple yang dapat digunakan untuk mendukung pembelajaran matematika di perguruan tinggi.
Dilakukan eksplorasi terhadap fasilitas program Maple untuk mendukung pembelajaran matematika yang meliputi aspek eksplorasi, visualisasi dan simulasi. Hasil eksplorasi dibahas dengan memberikan ilustrasi contoh penggunaannya dalam pembelajaran. Tulisan diakhiri dengan memberikan beberapa gagasan dalam pengembangan ke depan.

Kata-kata Kunci: Maple, pembelajaran matematika, eksplorasi, visualisasi, dan simulasi.

Download Artikel

Tidak ada komentar:

DAFTAR ISI Blog ini